Belajar Kehidupan Dari Buah dan Sayuran...

Share on :
1. Jadilah jagung, jangan menjadi jambu monyet...
Jagung membungkus bijinya yang jumlahnya banyak.
Tetapi jambu monyet memamerkan biji yang cuma satu- satunya.
Artinya : Jangan sombong dan jangan suka pamer...

2. Jadilah duren, jangan menjadi kedondong...
Duren, walaupun luarnya penuh dengan duri yang tajam tetapi isi dalamnya lembut dan
manis.
Kedondong, luarnya mulus, rasa agak asam didalam bijinya berduri pula.
Artinya : Jangan menilai seseorang hanya dari penampilan luarnya saja...

3. Jadilah bengkoang...
Walaupun hidupnya di dalam kompos sampah tapi isi umbinya tetap putih bersih.
Artinya : jagalah hati, jangan mudah terpengaruh dengan lingkungan yang tidak baik...

4. Jadilah buah dada...
Selain bermanfaat untuk anak, untuk bapaknya juga.
Artinya : Hidup harus bermanfaat untuk orang lain...

5. Jangan jadi buah zakar...
Sudah jelek, sensitif lagi, disenggol sedikit saja bisa langsung tegang.
Artinya : Jangan mudah tersinggung dan cepat marah...

0 comments:

Posting Komentar

Video Gallery

Google Translate